Sabtu, 14 Januari 2012

TUGAS SOFT SKILL TUGAS 4

1.Seorang pemimpin mempunyai tugas dan peranan di dalam mengarahkan dan mempengaruhi. Jelaskan apa yang diarahkan dan harus dipengaruhi oleh seorang pemimpin !

2. Didalam melakukan kegiatan pengendalian seorang pimpinan perlu memiliki standar penilaian terhadap kegiatan yang dilaksanakan. Standar apakah yang digunakan oleh pimpinan Universitas Gunadarma dalam mengendalikan kegiatan perkuliahan ? jelaskan jawaban anda !

3. Seorang karyawan yang sebelumnya sangat antusias dalam bekerja dalam suatu tim yang menangani suatu proyek tiba tiba menjadi begitu apatis bahkan meminta mundur dari tim proyek, padahal karyawan tadi kontribusinya cukup besar bagi suksenya proyek tersebut. 
Berdasarkan uraian diatas menurut anda kira kira mengapa hal tersebut bisa terjadi ? bila anda sebagai penangung jawab proyek apa yang semestinya anda lakukan ? 

JAWABAN!!!

1. Seorang pemimpin mempunyai tugas untuk mengarahkan karyawannya untuk:
-Bagaimana bekerja dengan baik
-Apa tugas sang karyawan  
-Apa peraturan dalam perusahaan
-Apa saja kebiasaan yang dilakukan oleh perusahaan.

Seorang pemimpin juga mempunyai peranan untuk mempengaruhi karyawannya:
-Memotivasi sang karyawan
-Memunculkan rasa semangat pada karyawannya
-Bagaimana cara bersikap

  1. –Standar Penilaian, Standar ini sangat mempengaruhi karena standar penilaian ini untuk menentukan grade atau kemampuan mahasiswa dalam proses pengajaran dan nilai nilai yang didapatkan. Sehingga universitas Gunadarma tahu sebatas mana kemampuan mahasiswa untuk mencerna materi materi yang diberikan

-Standar Dosen, Standar ini juga sangat mempengaruhi karena standar ini menentukan batas kemampuan dosen untuk masuk atau keterima di universitas Gunadarma. Dan bagaimana kemampuan dosen untuk mengajar. Dilihat dari pengalaman sang dosen

-Standar materi, Standar ini harus dimiliki oleh universitas karena dengan ada standar ini kita tahu sejauh mana suatu jurusan mempelajari materi jurusan tersebut dengan tidak melebihi materi materi tersebut agar tidak melenceng dari ketentuan

  1. Mungkin hal tersebut terjadi karena dia memiliki kelompok kerja atau team kerja yang menurut dia tidak nyaman dalam menjalankan proyek tersebut. Dan juga mungkin dia berpikir bahwa proyek yang akan dia jalankan ini merugikan dia sendiri dalam jangka kedepan. Atau seseorang yang tidak senang dan selalu menekan dia.

Jika saya menjadi orang yang sangat bertanggung jawab oleh jalannya proyek tersebut, saya akan kembali membujuk dia untuk tidak mengundurkan diri, dan memberikan kenyamanan, entah itu dalam team yang dia miliki atau keadaan lapangan kerjanya, dan keamanan service oleh dirinya selama dia menjalankan proyek. Tetapi jika dia masih tetap untuk mengundurkan diri, saya akan mencari seseorang yang mempunyai kemampuan/skill yang sama dengan seseorang yang mengundurkan diri tersebut